Perhimpunan Indonesia Tionghoa atau disingkat Perhimpunan INTI merupakan organisasi sosial kemasyarakatan bersifat kebangsaan, bebas, mandiri, nirlaba, dan non-partisan.
Tujuan didirikannya Perhimpunan INTI ialah untuk menyelesaikan “Masalah Tionghoa di Indonesia”, sebagai warisan sejarah masa lalu.
Didirikan pada tanggal 10 April 1999 di Jakarta, berkeyakinan bahwa pengikutsertaan seluruh WNI Keturunan Tionghoa secara menyeluruh, bulat, dan utuh adalah syarat mutlak penyelesaian “Masalah Tionghoa” di Indonesia.
Walaupun sebagian besar anggotanya adalah WNI keturunan Tionghoa, namun Perhimpunan INTI bukan merupakan organisasi ekslusif, namun terbuka untuk semua Warga Negara Republik Indonesia yang setuju kepada Anggaran Dasar, Anggaran Rumah Tangga, serta Tujuan Perhimpunan INTI.
Bantu Para Pejuang Di Garis Depan, Perhimpunan INTI Tak Henti Salurkan Bantuan Alat Pelindung Diri Di Berbagai Tempat
Prihatin minimnya ketersediaan APD (alat pelindung diri) untuk tenaga kesehatan di berbagai rumah sakit, membuat Perhimpunan INTI terpacu untuk membantu para pejuang di garis depan dalam melawan virus COVID-19. Sejak Selasa (12/3) pagi...
Antisipasi Corona, Perhimpunan INTI Adakan Penyuluhan Kesehatan dan Pembagian Masker di Perguruan Setia Bhakti Tangerang
Mengantisipasi meluasnya wabah virus novel Corona atau COVID-19 di Indonesia, Perhimpunan INTI kembali mengadakan kegiatan penyuluhan kesehatan dan pembagian masker. Kali ini kegiatan diadakan pada Jumat (12/3) pagi di Perguruan Setia Bhakti...
Momentum INTI
Artikel Terbaru
Mitra INTI






Perwakilan INTI
Bali, DKI Jakarta, Yogyakarta, Jawa barat, Jawa Tengah, Jawa Timur, Kalimantan Barat, Kepulauan RIAU, Sulawesi Selatan, Sumatera Selatan, Sumatera Utara, Banten, Nusa Tenggara Barat dan Sulawesi Tengah
PERHIMPUNAN INDONESIA TIONGHOA
Visi dan Misi
Kegiatan dan Informasi
Galeri
Registrasi Keanggotaan
Donatur